Apa itu Outbound?

Outbound adalah salah satu metode pelatihan yang dilakukan di luar ruangan dengan serangkaian kegiatan-kegiatan fisik dan problem solving yang memiliki dampak signifikan terhadap peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM) para peserta. Sehingga dengan program outbound, para peserta bisa lebih produktif dan bersemangat dalam aktvitas keseharianya.

Menurut survei oleh Universitas Indonesia (2020) menemukan bahwa 65% perusahaan yang mengadakan kegiatan outbound melaporkan peningkatan signifikan dalam kerjasama tim dan efektivitas kerja.

Perusahaan yang rutin memberikan fasilitas outbound setahun sekali, memberikan dampak positif baik untuk perusahaan maupun untuk karyawan itu sendiri.

Global Leadership Forecast (2018): Penelitian oleh Development Dimensions International (DDI) menunjukkan bahwa organisasi yang melakukan kegiatan team building secara rutin memiliki 34% lebih banyak pemimpin yang dianggap efektif oleh rekan kerja mereka, dibandingkan dengan organisasi yang tidak melakukannya.

promo paket outbound

Apakah hal-hal berikut ini sering muncul di kantor Anda?

Tingkat Keterlibatan Karyawan yang Rendah

Karyawan yang kurang terlibat cenderung tidak termotivasi, produktivitasnya rendah, dan sering absen. Hal ini dapat berdampak negatif pada kinerja tim dan perusahaan secara keseluruhan.

Tim Tidak Solid

Munculnya anggapan satu divisi merasa lebih penting dari divisi lain. Atau ada grup tertentu yang membuat suasana kerja menjadi tidak nyaman.

Komunikasi yang Buruk

Masalah komunikasi antara karyawan dan manajemen atau antar tim dapat menyebabkan kesalahpahaman, konflik, dan ketidakjelasan tugas.

Tingkat Turnover yang Tinggi

Tingkat pergantian karyawan yang tinggi dapat menjadi masalah besar karena biaya perekrutan dan pelatihan karyawan baru yang tinggi, serta kehilangan pengetahuan dan pengalaman yang berharga.

Kekurangan Pengakuan dan Apresiasi

Karyawan yang merasa kerja keras dan kontribusi mereka tidak diakui atau diapresiasi cenderung merasa tidak dihargai dan kehilangan motivasi.

Keseimbangan Kerja dan Kehidupan Pribadi

Banyak karyawan mengeluhkan bahwa mereka kesulitan menjaga keseimbangan antara pekerjaan dan kehidupan pribadi, yang dapat menyebabkan stres dan burnout.

mempersembahkan

outbound adalah

Bonus

Apa benefit dari program outbound

Paket Sudah termasuk

Program Outbound

Program kegiatan yang telah kami desain selama satu hari dari jam 9 pagi sampai jam 4 sore

Makan Siang & Cofee Break

Paket oneday outbound sudah termasuk makan siang dan Cofee Break snack

Game Master & Fasilitator

Kami hanya menurunkan tim terbaik kami untuk membantu kegiatan outbound

Lapangan Outbound

Lapangan outbound atau green area bisa digunakan untuk berkegiatan outdoor

P3K

Untuk pertolongan pertama, kami menyediakan obat-obatan P3K Standar

Baner / Spanduk

Spanduk atau baner sudah include. sebagai salah satu tanda event di lapangan

Dokumentasi

Kami menyediakan dokumentasi untuk mengabadikan momen seru Anda saat Outbound

Sound System

Alat pengeras suara atau sound system standar sudah termasuk dalam paket ini, dengan 2 mic

Truk TNI Medium

Penjemputan dari kantor Anda menggunakan Truk TNI

Dimana Lokasi Outbound di Bogor?

Rekomendasi Tempat outbound di Bogor

Sentul Eco Edu Tourism

Rekomendasi tempat Outbound Bogor yang ada di Sentul Bogor diantaranya adalah Sentul Eco Edu Tourism. Sentul Eco Edu Tourism adalah rekomendasi kami untuk tempat outbound murah di Sentul Bogor. Memiliki lahan outbound yang memadai, dengan aula semi outdoor yang cukup baik.

Dari sisi lokasi outbound terjangkau dengan mudah menggunakan bus medium atau truk TNI melalui exit tol sentul selatan. Anda tidak perlu khawatir macet, dan bisa fokus ke acara outbound.

Wah menarik, berapa investasinya?

Sebelumnya, kami memberikan harga yang lebih tinggi, namun karena promo, kami menawarkan program dengan harga yang jauh lebih rendah, tentu saja dengan fitur dan benefit yang sama.

harga paket outbound sentul
Rp. 550,000/pax
Hari ini hanya

Wow ini adalah paket outbound bogor murah dimana tim Anda bisa mendapatkan fasilitas  outbound sentul bogor

ini baru paket outbound bogor murah

GARANSI! Outbound bersama WEGOO adalah sebuah garansi kesuksesan dan kebahagiaan setiap peserta selama dan setelah outbound

F.A.Q

Bisa, kami memiliki partner bus yang bagus dan biasa bekerja sama dengan WEGOO.

harga diatas adalah untuk minimal peserta 30-50 Peserta. Lebih dari 50 Peserta, Anda bisa menghubungi sales kami

Kami selalu memiliki Plan A dan Plan B, jika hujan deras maka kami telah menyediakan Plan B

Tentu saja kami bisa menyediakan entertainment seperti elekton atau fullband untuk memeriahkan suasana, dengan tambahan biaya yang relatif murah